PROFIL DESA

PROFIL WILAYAH DESA

    Desa Kepatihan adalah salah satu desa yang ada diwilayah Kecamatan Selogiri, yang terletak 7 Kilometer disebelah barat Kecamatan Selogiri, terbagi menjadi 6 (enam) wilayah Dusun. wilayah - wilayah Dusun di Desa Kepatihan yaitu:

1. 
2.
3.
4.
5.
6.

2. BATAS-BATAS DESA

Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan nama lain, selanjutnya disebut Desa, adalah kesatuan masyarakat hukum yang memiliki batas wilayah yang berwenang untuk mengatur dan mengurus urusan pemerintahan, kepentingan masyarakat setempat berdasarkan prakarsa masyarakat, hak asal usul, dan/atau hak tradisional yang diakui dan dihormati dalam sistem pemerintahan Negara Kesatuan Republik Indonesia. 

Berkenaan dengan batas wilayah Desa Kepatihan telah jelas sesuai dengan hasil kesepakatan batas desa dengan desa tetangga yaitu : Desa Pule, Bero, Keloran, Kedungsono. sesuai dengan dokumen batas wilayah antar desa dan desa dengan kelurahan di Kecamatan Selogiri yang ditetapkan dengan Keputusan Pemerintah. Penetapan Batas Antar Desa dan Antar Desa dengan Kelurahan se-Kecamatan Selogiri-Kabupaten Wonogiri dengan jelasnya batas wilayah desa akan memperjelas kewenangan yuridiksi dan mempermudah pelaksanaan pemerintahan, pembangunan, dan pembinaan kemasyarakatan.  Sesuai dengan kesepakatan bersama antar desa-desa yang bersebelahan, maka Desa Akah berbatasan dengan desa-desa sebagai berikut :

  • Batas Sebelah Utara      :   Desa Pule
  • Batas Sebelah Timur     :   Desa Keloran
  • Batas Sebelah Selatan  :   Desa Bero
  • Batas Sebelah Barat      :   Desa Kedungsono
    Desa Kepatihan memiliki luas wilayah secara keseluruhan ± 495,00 Ha atau Keadaan tanah di Desa Kepatihan adalah tanah kering. Desa Kepatihan mempunyai iklim tropis dengan udara yang cukup sejuk, tidak jauh berbeda dari daerah lain yang ada di Kabupaten Wonogiri memiliki dua musim  yaitu: musim kemarau dan musim hujan dengan suhu rata-rata 30°C.


   Jumlah Penduduk Desa Kepatihan sebanyak  orang 2.640 orang, jumlah Laki - laki sebanyak 1.317 orang, Perempuan sebanyak 1.323 orang. Mayoritas penduduk Desa Kepatihan beragama Islam, Mata pencarian masyarakat Desa Kepatihan pada umumnya bergerak di bidang pertanian, jasa dan perdagangan. Karena Desa Kepatihan merupakan daerah perdesaan Mata pencaharian penduduk 70% adalah petani.

Posting Komentar

0 Komentar